E-learning dimaksudkan sebagai media pembelajaran bagi siapa saja. Bagi anda yang ingin berbagi informasi, anda dapat diberi hak untuk menjadi pengajar, sehingga anda dapat membuat dan mengelola suatu topik pembelajaran secara on-line. Bagi pengunjung yang lain, anda dapat mengakses materi pembelajaran yang sudah tersedia serta menjalin komunikasi dengan pengajar atau para pengunjung lainnya.

Sabtu, 10 Mei 2008

Ujian Nasional


SMP 3 Kaliwungu

Senin, 5 Mei 2008 SMP N 3 Kaliwungu telah melaksanakan UAN (Ujian Akhir Nasional) yang telah berjalan dengan kelancaran, ini merupakan salah satu prestasi tersendiri bagi pihak akademik karena ini merupakan ujian nasional yang pertama setelah sekolah menengah pertama ini berdiri, dengan mengeluarkan lulusan lulusan yang berkualitas sekolah yang baru berusia 5 tahun ini diharap akan terus maju menjadi lembaga pendidikan pemerintah yang dapat bersaing baik di bidang ilmu pengetahuan, teknologi informasi dan tidak lupa juga budipekerti para murid muridnya.

Tidak ada komentar: